Observasi Calon Peserta Didik Gelombang 1 SMPIT Sahabat Bintang TA. 2023/2024 Dan Wawancara Orangtua

Kegiatan PPDB merupakan agenda tahunan sekolah untuk memasuki tahun pelajaran baru dan dimulainya kegiatan proses belajar mengajar di satuan pendidikan. Pelaksanaan Observasi PPDB 2023/ 2024 di SMP IT Sahabat Bintang dilaksanakan pada Hari Sabtu Tanggal 21 Januari 2023

Tujuan pelaksanaan kegiatan ini adalah :

  1. Mengetahui minat masyarakat di sekitar dalam menyekolahkan putra/putrinya di SMPIT Sahabat Bintang.
  2. Sebagai data awal untuk mengetahui kemampuan siswa dalam hal ini Sekolah Dasar untuk melanjutkan ke jenjang Sekolah Menengah

PPDB 2023/ 2024, bahwa pelaksanaan Observasi Inden telah dilaksanakan hari Sabtu, 21 Januari 2023, pukul 09.00 WITA – Selesai bertempat di SMP IT Sahabat Bintang Kupang.  Adapun materi observasi diantaranya Observasi Literasi & Numerasi, Quran & Coversation, Wawancara anak dan orang tua, serta diakhiri dengan sholat dzuhur berjamaah yang dilaksanakan di mushola Al Fatih SMP IT Sahabat Bintang. Alhamdulillah dalam pelaksanaannya berjalan dengan lancar dan tepat waktu. Dan calon wali murid dan peserta didik sangat antusias.

Observasi Literasi & Numerasi pada calon peserta didik
Ustad & ustazah melakukan observasi pada calon peserta didik dalam kegiatan mengaji dan hafalan
English Conversation
Baca Berita lainnya  Nilai UKBI SMP IT Sahabat Bintang, Lampaui Ranking Nilai Rata-rata SMA

Share:

More Posts

Sekertariat Yayasan
BTN Kolhua Blok H
No 6, RT/RW 008/003, Kelurahan Kolhua,  Kecamatan Maulafa, Kota Kupang, NTT 

Social Media